Jumat, 16 Januari 2026
Gamalama Citra Media
Advertisement Banner
  • Hukum
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Teknologi
  • Daerah
  • Pendidikan
  • Pemerintah
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Hukum
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Teknologi
  • Daerah
  • Pendidikan
  • Pemerintah
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Home Berita

Sebanyak 819 PPPK Paruh Waktu Kota Tidore Kepulauan Tahun 2025 Resmi Terima SK

Teras Matubu oleh Teras Matubu
10 November 2025
di Berita, Daerah, Tikep
0
Sebanyak 819 PPPK Paruh Waktu Kota Tidore Kepulauan Tahun 2025 Resmi Terima SK
0
Dilihat
Bagikan ke FacebookBagikan ke Whatsapp

TIDORE- Sebanyak 819 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu Tahun 2025 di Kota Tidore Kepulauan resmi menerima SK Pengangkatan yang diserahkan langsung oleh Wali Kota Tidore Kepulauan Muhammad Sinen, usai Apel Pagi Gabungan di Halaman Kantor Wali Kota Tidore, Senin (10/11/2025).

Wali Kota Tidore Muhammad Sinen dalam arahannya mengatakan, di saat daerah lain terancam harus merumahkan PPPK, namun di Kota Tidore dengan pas-pasan anggaran dan rendahnya Pendapatan Asli Daerah (PAD), tetap berkomitmen menerima semua PPPK untuk terus mengabdi.

“Di daerah lain, ada PPPK yang gajinya hanya Rp. 500.000 namun di Kota Tidore kami tetapkan Rp. 1.500.000 per bulan, selain dari hati, yang menjadi pertimbangan kami adalah pengabdian PPPK Paruh Waktu ada yang sudah mengabdi sangat lama bahkan sudah 10 tahun lebih,” Ungkapnya.

Orang nomor satu di Kota Tidore ini mengatakan, kebutuhan yang besar ditengah efisiensi anggaran, tidak menyurutkan semangatnya bersama Wakil Wali Kota untuk membangun Kota Tidore Kepulauan. Olehnya itu, ia mengimbau kepada seluruh PPPK Paruh Waktu untuk selalu disiplin.

“Bapak Ibu ini akan dievaluasi setiap bulan bahkan setiap tahun, jadi harus mengedepankan rasa disiplin dan saling menghormati antar sesama, untuk itu jika sebelumnya ada yang masih malas masuk kantor, saya minta setelah penerimaan SK ini, harus lebih disiplin dan semangat masuk kantor,” Imbaunya.

Sementara, Kepala BKPSDM Kota Tidore Kepulauan Rusdy Thamrin dalam laporannya mengatakan, PPPK Paruh Waktu Kota Tidore Kepulauan Tahun 2025 sebanyak 820 orang, terdiri dari Tenaga Kesehatan 42 orang, Tenaga Guru 151 orang dan Tenaga Teknik 627 orang.

“Dari 820 orang diusulkan, yang telah memperoleh persetujuan teknis NI PPPK Paruh Waktu dari BKN sebanyak 819 orang, masa kerja PPPK Paruh Waktu ditetapkan selama 1 tahun yang dituangkan dalam kontrak perjanjian kerja dan diperpanjang berdasarkan evaluasi kinerja per triwulan atau per tahun berdasarkan capaian kinerja dalam organisasi,” Ujarnya.

Lebih lanjut, Rusdy mengatakan, calon abdi negara pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja paruh waktu juga memiliki tugas yang sama seperti Pegawai Negeri Sipil, maka wajib melaksanakan tugas pekerjaan yang diberikan dengan sebaik-baiknya dan penuh rasa tanggung jawab. (Red)

Tags: Kota TidoreParuh WaktuPPPK
Advertisement Banner
Berita Sebelumnya

Kota Tidore Memiliki Andil Besar Mempertahankan NKRI, Bukti Sultan Zainal Ditetapkan Pahlawan Nasional

Berita Berikutnya

Pemkot Tikep Siap Melakukan Penjemputan Pahlawan Nasional dan Syukuran

Teras Matubu

Teras Matubu

TerkaitPostingan

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat
Berita

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat

15 Januari 2026
Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore
Berita

Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore

15 Januari 2026
Harita Nickel Bantu Korban Banjir Halbar, Kirim Logistik hingga Tim Medis
Berita

Harita Nickel Bantu Korban Banjir Halbar, Kirim Logistik hingga Tim Medis

13 Januari 2026
Muat lebih banyak
Berita Berikutnya
Pemkot Tikep Siap Melakukan Penjemputan Pahlawan Nasional dan Syukuran

Pemkot Tikep Siap Melakukan Penjemputan Pahlawan Nasional dan Syukuran

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Rekomendasi Berita

Disdukcapil Tidore Sunaryah Saripa Terima Penghargaan SMKI ISO, 27001 dari Kemendagri RI di Jakarta 

Disdukcapil Tidore Sunaryah Saripa Terima Penghargaan SMKI ISO, 27001 dari Kemendagri RI di Jakarta 

9 bulan yang lalu
Masa Jabatan Wali Kota dan Wakil Walikota Tidore Masa Priode 2021-2025 Segera Berakhir

Masa Jabatan Wali Kota dan Wakil Walikota Tidore Masa Priode 2021-2025 Segera Berakhir

11 bulan yang lalu

Jangan Lewatkan

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat

15 Januari 2026
Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore

Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore

15 Januari 2026
Harita Nickel Bantu Korban Banjir Halbar, Kirim Logistik hingga Tim Medis

Harita Nickel Bantu Korban Banjir Halbar, Kirim Logistik hingga Tim Medis

13 Januari 2026
Kota Tidore Mendapat Kunjungan Kehormatan Dari Duta Besar Austria untuk Indonesia

Kota Tidore Mendapat Kunjungan Kehormatan Dari Duta Besar Austria untuk Indonesia

8 Januari 2026

Famili Setia Media menyajikan informasi akurat, terbaru, dan objektif. Berkomitmen pada kualitas jurnalistik, media kami menjadi sumber berita utama bagi masyarakat Maluku.

Ikuti kami di :

Berita Terbaru

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat

Somasi Bonus Taekwondo Wali Kota Cup I, Penasehat Hukum Pemkot Tidore itu Salah Alamat

15 Januari 2026
Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore

Wujudkan Hunian Layak, Hj. Rahmawati Sinen Harapkan Program Perbaikan RTLH Jadi Prioritas Berkelanjutan di Tidore

15 Januari 2026

Kategori Berita

  • Berita (263)
  • Bisnis (3)
  • Budaya (13)
  • Daerah (605)
  • DPRD (7)
  • Ekonomi (2)
  • Halsel (39)
  • Halteng (11)
  • Hukum (24)
  • Iklan (1)
  • Kriminal (5)
  • Nasional (40)
  • Olahraga (8)
  • Pemerintah (34)
  • Pendidikan (14)
  • Peristiwa (8)
  • Politik (91)
  • Polri (2)
  • Semua Berita (15)
  • Sula (5)
  • Taliabu (3)
  • Teknologi (5)
  • Ternate (20)
  • Tikep (482)
  • TNI (8)
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil

Terkini, Akurat & Terpercaya

Copyright © 2024 Famili Setia Media - Published by Enika

Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Hukum
  • Politik
  • Kriminal
  • Olahraga
  • Teknologi
  • Daerah
  • Pendidikan
  • Pemerintah

Copyright © 2024 Famili Setia Media - Published by Enika